Komponen, Bentuk, Sifat, Metode dan Tehnik Komunikasi
1. Komponen Komunikasi
Sarana bagi terselenggaranya komunikasi.
a. Komunikatir (comonicator)
Maksudnya : orang yang menyampaikan informasi kepada orang lain secara personal maupun kelompok.
b. Pesan (massage)
Maksudnya : berbagai hal yang disampaikan kepada komunikasi untuk maksud – maksud tertentu. Example : informasi, ajakan dan berita.
c. Media
Maksudnya : sarana dan pra sarana bagi terselenggaranya penyampain pesan yang akan disampaikan.
d. Komunikan (communicant)
Maksudnya : orang yang menerima pesan dari komunikator.
e. Efek (efeck)
Maksudnya : hasil yang diperoleh dari terlaksananya proses komunikasi atau perubahan laku sebagai tolak ukur berhasilnya komunikasi.
2. Bentuk Komunikasi
a. Komunikasi Personal (personal commonication)
b. Komunikasi Intrapersonal (intrapersonal commonication)
c. Komunikasi Antarpersonal (interpesonal commonication)
d. Komunikasi Kelompok (group commonication)
e. Komunikasi Kelompok Kecil (small group comonication)
f. Komunikasi Kelompok Besar (large group commonication) atau Public Speaking
g. Komunikasi Massa (mass communication)
h. Retorika : Salah satu cara bagaimana seseorang itu mampu berkomunikasi dan dapat mempengaruhi orang banyak.
3. Sifat Komunikasi
a. Tatap Muka (face to face)
b. Bermedia (mediated)
c. Verbal (verbal)
- Lisan (oral)
- Tulisan / Cetak (writen / printed)
d. Non Verbal (non verbal)
- Kial / Syarat Badaniah (gestural)
- Bergambar (pictorial), Facial Exressions, Spatial Relationship
4. Metode Komunikasi
a. Jurnalistik (journalism)
- Cetak
- Elektronik
- Digital
b. Humas (publik relation)
c. Pameran
d. Publisitas (publicity)
e. Propaganda
f. Perang Urat Saraf (psycology warfane)
g. Penerangan (inf or mation)
5. Tehnik Komunikasi
a. Komunikasi Informatif (informative communication)
b. Komunikasi Persuasif (persuasif communication)
c. Komunikasi Intruksif (koersif instruktive/coersive communication)
d. Hubungan manusiawi (human relation)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar